Info Fakultas

Dosen Prodi Hubungan Internasional Universitas Budi Luhur (Bapak Rusdiyanta) Meraih Gelar Doktor

Dosen Prodi Hubungan Internasional Universitas Budi Luhur (Bapak Rusdiyanta) Meraih Gelar Doktor

Selamat kepada Bapak Dr. Rusdiyanta, M.Si. (Dosen Prodi HI) telah menyelesaikan Ujian Terbuka Promosi Doktor, Program Studi Administrasi Publik, FISIP, Universitas Diponegoro (24/082018) dengan Judul Disertasi: “Penguatan Kapasitas Badan Pembangunan Perbatasan dan Daerah Tertinggal (BP2DT) Provinsi Kalimantan Barat Dalam Pengelolaan Kawasan Perbatasan Darat. Semoga semakin berkah dan sukses selalu.

Tiga Mahasiswa Kriminologi Universitas Budi Luhur Melakukan Study Visit ke National Taipei University

Tiga Mahasiswa Kriminologi Universitas Budi Luhur Melakukan Study Visit ke National Taipei University

[:en]Mahasiswa Kriminologi Universitas Budi Luhur Imam Suyudi (angkatan 2016), Dewy Susilowati (angkatan 2016), dan Ruchira Ratu Amanah (angkatan 2017) berkunjung ke National Taipei University, Department Criminology. Dalam kunjungan tersebut mahasiswa Krim UBL di sambut langsung oleh Kepala Departemen Kriminologi Professor Charles Hou yang pernah juga menjabat pada 2004 sebagai president […]

Read More

FISIP Universitas Budi Luhur Mengikuti Sosialisasi Pembuatan RKAT dan Sasaran Mutu

FISIP Universitas Budi Luhur Mengikuti Sosialisasi Pembuatan RKAT dan Sasaran Mutu

[:en]FISIP Universitas Budi Luhur mengikuti Sosialisasi Pembuatan RKAT dan Sasaran Mutu di Lingkungan Universitas Budi Luhur yang diwakilkan oleh Bapak Suryadi Wardiana, M.I.Kom., dan Tulus Yuniasih, m.Soc. Sc.,. . Dr. Achmad Solichin , M.T.I.., selaku Direktur Direktorat Penjaminan Mutu (DPM) Universitas Budi Luhur sebagai narasumber memberikan arahan sosialisasi pembuatan RKT dan […]

Read More

Audiensi Prodi Hubungan Internasional, FISIP Universitas Budi Luhur dengan Badan Pusat Pengkajian Kebijakan (BPPK) Kementerian Luar Negeri RI

Audiensi Prodi Hubungan Internasional, FISIP Universitas Budi Luhur dengan Badan Pusat Pengkajian Kebijakan (BPPK) Kementerian Luar Negeri RI

[:ID]Selasa, 14 Agustus 2018 Prodi HI Fakultas Ilmu Sosial Ilmu Politik, Universitas Budi Luhur yang diwakilkan oleh: Bapak Fahlesa Munabari, Ph.D. (Dekan FISIP UBL), Elistania, M.Si. (Ketua Prodi HI, FISIP UBL), dan Vivi Pusvitasari, M.Si. (Dosen Prodi HI, FISIP UBL) melakukan audiensi penjajakan kerjasama dengan Badan Pusat Pengkajian Kebijakan (BPPK) Kementerian […]

Read More

Empat Dosen FISIP Universitas Budi Luhur Melanjutkan Studi Program Doktor

Selamat kepada keempat Dosen FISIP, Universitas Budi Luhur yang telah lolos melanjutkan studi Program Doktor: Lucky Nurhadiyanto, M.Si. (Dosen Prodi Kriminologi) Program Doktor, Kriminologi, FISIP, Universitas Indonesia. Untung Sumarwan, M.Si. (Dosen Prodi Kriminologi) Program Doktor, Ilmu Hukum, Fakultas Hukum, Universitas Diponegoro. Denada Faraswacyen L.Gaol, M.Si. (Dosen Prodi HI) Program Doktor, […]

Read More

Fahlesa Munabari, Ph.D. (Dosen Prodi HI-Dekan FISIP Univeristas Budi Luhur) Terpilih sebegai Reviewer di “International Journal of Social Science Studies”

Fahlesa Munabari, Ph.D. (Dosen Prodi HI-Dekan FISIP Univeristas Budi Luhur) Terpilih sebegai Reviewer di “International Journal of Social Science Studies”

[:en]Hallo warga FISIP!! . Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh Bapak Fahlesa Munabari, Ph.D. (Dosen Prodi HI sekaligus Dekan FISIP, Universitas Budi Luhur) telah terpilih sebagai Reviewer di “International Journal of Social Science Studies” yang dipublikasi oleh Redfame Publishing.    [:ID]Hallo warga FISIP!! . Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh Bapak Fahlesa […]

Read More